Assalamualaikum wr. wb. Selamat pagi semua sahabat enterwe di seluruh dunia. Hari libur nih, saatnya untuk update post di pagi hari. Pada pagi hari yang cerah ini, ane akan share mengenai aplikasi pembuka file yang berformat pdf. Contohnya seperti aplikasi Adobe Reader, Foxit Reader dan lain sebagainya. Namanya adalah SumatraPDF 2.2., ya seperti yang disebutkan di atas bahwa aplikasi ini berfungsi untuk membuka file yang berformat pdf. Selain itu juga SumatraPDF 2.2.1 bisa membuka file yang berformat DjVu, EPUB, XPS, CHM, CBZ and CBR. SumatraPDF 2.2.1 memiliki beberapa keunggulan salah satunya ukurannya yang cukup kecil, sehingga tidak terlalu besar dan konsumsi memory harddisk. Langsung nih tanpa basa- basi lagi ane kasih link downloadnya.
Screen Shoot:
Download SumatraPDF 2.2.1
Sekian post pagi ini. Semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar